Focus and Scope

Jurnal Bina Pendidikan Khusus berfokus pada topik-topik terkait dengan :

  1. Pendidikan khusus, termasuk penelitian
  2. Perkembangan belajar anak berkebutuhan khusus
  3. Penyelenggaraan pendidikan inklusif
  4. Intervensi siswa berkebutuhan khusus
  5. Teknologi asistif
  6. Layanan pendidikan khusus
  7. Modifikasi kurikulum
  8. Program bagi siswa berkebutuhan khusus
  9. Olahraga adavtif
  10. Identifikasi dan asesmen bagi siswa berkebutuhan khusus